Rabu, 26 Agustus 2020

PETUALANGAN EDU DAN MOSES DI HOMELESS WORLD CUP 2011 & 2012

Homeless jika diartikan dalam Bahasa Indonesia berarti Tunawisma.

Organisasi HWC didirikan oleh Mel Young dan Harald Schmeid pada tahun 2001. 
Yang bermarkas di Edinburgh, Skotlandia.  Event turnamen HWC diadakan untuk 
membantu para Tuna Wisma di seluruh dunia

Tujuannya agar para tuna wisma dapat membangun hubungan dengan orang 
lain  lewat sepak bola.  Tujuan besarnya adalah memberi kesempatan bagi orang-
orang termarjinalkan untuk membela negara melalui ajang sepakbola. HWC 
diharapkan jadi titik balik mereka untuk berubah  menjadi pribadi yang lebih positif
Intinya, prestasi bukan jadi tujuan utama di ajang itu. Tapi, perubahan para 
pemainnya jadi misi utama

Apa Syarat keikutsertaan ?

Latar belakang pemain yang bisa tampil di ajang HWC adalah kaum termarjinalkan, 
mulai dari tunawisma, pecandu narkoba atau alkohol, warga miskin, hingga ODHA.

Bagaimana cara ikut serta?

Setiap negara pun punya cara tersendiri untuk melakukan seleksi terhadap 
pemainnya. Seleksi biasanya dilakukan oleh  masing-masing national organizing HWC 
yang sudah ditunjuk. Kalau di Indonesia diwakili oleh Yayasan Rumah Cemara

Kalian bisa simak obrolan ini di spotify atau anchor :











Tidak ada komentar:

Posting Komentar